AMPAR.ID – Berikut lagu Natal populer sepanjang masa yang dapat dinyanyikan sebagai persembahan pujian dalam ibadah. Dikutip dari berbagai sumber seperti Kidung Jemaat dan laman YouTube Maranatha
Lagu Natal Pertama (The First Noel)
Di Hari Natal yang pertama
Gembala asyik menjaga domba
Malam dingin tiada cahaya
Malaikat datang membawa warta
Natal, Natal
Natal, Natal
Telah lahir Raja yang kekal
Natal, Natal
Natal, Natal
Telah lahir Raja yang kekal
Bersinar-sinar bintang cerlang
Kala gembala bangun memandang
Seluruh alam jadi terang
Kabar gembira telah datang
Natal, Natal
Natal, Natal
Telah lahir Raja yang kekal
Natal, Natal
Natal, Natal
Telah lahir Raja yang kekal
(Nda)
Diskusi tentang inipost