AMPAR.ID, MERANGIN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Merangin mengumumkan hasil seleksi tertulis calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk Pemilihan Umum tahun 2022.
Nama-nama yang dinyatakan lulus telah mengikuti seleksi tertulis pada tanggal 6 dan 7 Desember 2022.
Nama-nama tersebut dinyatakan memenuhi syarat dan lulus, sehingga berhak mengikuti seleksi wawancara pada 11 sampai 13 Desember 2022 di kantor KPU Kabupaten Merangin.
Untuk mengetahui nama-nama calon anggota PPK yang lulus seleksi tertulis, berikut nama-nama yang lulus seleksi tertulis PPK: KLIK HASIL SELEKSI TERTULIS PPK MERANGIN
(Jp)
Diskusi tentang inipost