AMPAR.ID – Angin puting beliung di Desa Mojosari wilayah Kecamatan Kepohbaru kabupaten Bojonegoro, terjadi pada pukul 13. 30 WIB, pada hari Rabu 15 Desember kemarin.
Beruntung atat kejadian terseut idak ada rumah warga yang terdampa. Angin Puting beliung hanya di areal persawahan tidak sampai ke pemukiman rumah warga.
Sampai saat ini belum ada laporan rumah yang terdampak dan cuaca ketika itu wilayah Kecamatan Kepohbaru terpantau hujan.
Upaya Penanganan dari Tim Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) berkoordinasi dengan Pihak Desa dan Kecamatan.
Hingga saat ini tidak ada korban jiwa dan tidak terdapat taksir kerugian.
“Saya takut, merinding dan orang-orang menjerit ketakutan”, ungkap ulita salah satu warga di Bojonegoro kepada media ini saat dihubungi melalui via WhatsApp. Kamis (16/12)
(Meli)
Diskusi tentang inipost