AMPAR.ID, MERANNGIN – Aktifitas penambangan emas tanpa izin (PETI) masih saja terpantau di Merangin. Salah satu Oknum diduga Bos Dompeng berinisal AI, tetap beraktivitas dan seolah kebal hukum tanpa ada rasa takut akan ditangkap di Desa Koto Baru, Kecamatan Tabir Lintas, Kabupaten merangin.
Padahal belakangan ini, Polisi lebih intens melakukan razia PETI, sudah banyak yang tiarap semenjak polisi gencar meraziakan tambang ilegal ini.
Informasi yang didapati ampar.id saat turun langsung ke lokasi Sabtu, (14/01/23)
menemui salah satu warga setempat yang merasa resah dengan aktivitas tambang emas ilegal yang berada di Desanya.
BACA JUGA:
“kami sangat menginginkan Aparat Penegak hukum untuk dapat merazia serta menangkap para penambang emas ilegal di Desa koto baru ini,” ujar Warga terbut yang minta idenstitasnya dirahasiakan.
Bahkan dari keterangan Warga, Pemilik Alat Dompeng tersebut adalah pria berinisial AI.
” Lokasi dompeng itu yang punya AI bang, orang talang kawo tapi bikin lokasi dompeng disini”,ujar warga lagi.
BACA JUGA:
Warga yang resah dengan aktivitas dompeng ini, tak bisa berbuat banyak. Dan menduga adanya back up dari aparat.
(ade/Min)
Diskusi tentang inipost